Perkiraan modal
kerja dan keuntungan jasa
Untuk
modal usaha jasa cleaning service ini, masih termasuk usaha modal kecil atau
sedang. Karena tidak membutuhkan modal ratusan juta rupiah untuk memulai usaha
yang satu ini.
Berikut Rincian
Modal Usaha Jasa Cleaning Service :
Modal Tempat /
Sewa Ruko
|
:
|
Rp.
10.000.000,- / Tahun
|
Modal Pengurusan
Ijin Usaha
|
:
|
Rp. 2.000.000,-
|
Pembelian
Peralatan Kebersihan
|
:
|
Rp.
10.000.000,-
|
Total
|
:
|
Rp.
22.000.000,-
|
Untuk Modal awal
anda akan membutuhkan biaya sebesar Rp. 22.000.000,- , dan saat itu anda sudah
dapat memulai usaha cleaning service ini.
Selanjutnya, akan
dibutuhkan juga biaya bulanan yang mau tak mau harus anda keluarkan, berkut
rinciannya :
Biaya Listrik
|
:
|
Rp. 500.000,-
|
Gaji Karyawan
(Asumsinya 5 Orang)
|
:
|
Rp.
12.000.000,-
|
Perawatan Alat
|
:
|
Rp. 1.500.000,-
|
Total
|
:
|
Rp.
14.000.000,-
|
Untuk asumsi
pendapatan yang biasa anda dapatkan, jika saja dalam 1 bulan anda mengerjakan
10 klien, maka dengan harga minimal 3juta / perusahaan, maka omset total
perbulan adalah sebesar 30 Juta Rupiah. Dengan pengeluaran perbulan sebesar Rp.
14juta, maka anda masih bisa menerima laba bersih sebesar 16jutaan setiap
bulannya. Namun, hal ini tentu bisa anda tingkatkan lagi, semakin banyak klien
anda maka akan semakin besar potensi meraup
keuntungan yang lebih besar pula.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar